Selasa, 10 Desember 2019


Hyperprolactinemia

A. Definisi

Hiperprolaktinemia adalah kondisi yang tejadi akibat peningkatan kadar prolaktin, prolaktin--> hormon yang berperan dalam produksi asi pada perempuan
B. Etiologi : prolaktinoma, kehamilan, penggunaan obat tertentu terutama obat abat psikiatrik

C gejala 

Wanita
  • Amenorea
  • Sekresi air susu
  • Infertil
Laki laki
  • libido menurun
  • Impoten
  • Penurunan jumlah sperma
  • Ginekomastia

D. Fisiologi hormon prolaktin dan pengaturannya


Jadi pada prinsipnya dikontrol oleh hipotalamus melalui mekanisme normal berupa inhibisi melalui dopamin




Kadar prolaktin

E. Algoritme prolaktinemia

F. Tatalaksana medikamentosa
Agonis dopamin
Cabegroline : efek samping sedikit, dan waktu paruh lebih panjang
Bromokriptin

1 komentar:

  1. Titanium Tents - TITanium Art and Art | TitaniumArts
    TITanium Art titanium fishing pliers and Art. Titanium is a unique art titanium hammer project for titanium trim reviews a skilled craftsman titanium quartz who enjoys artistry and experience in his titanium muzzle brake spare time.

    BalasHapus

Obat obat dalam ilmu penyakit dalam

  Fe : ferosfat effervescent Cytodrox Anegrelide Sandimun Hydroxiurea (cytodrox) Gleevec (imatinib) 1x3 tablet Tasigna Rebo z (utk itp) Jurn...