Sabtu, 07 September 2019

Cara baca layak AGD
Misal
PH: 7.2
Hco3: 12
PCo2: 29

Layak baca
- Hukum 1 pasal a: penurunan HCO3 1  diiringi penurunan pco2 1.2

Jika Hco3 turun misalnya menjadi--> 20 (normal 22-26)-->defisit ( rerata-Hco3 saat ini--> 24-16--> 8 berarti kompensasinya harusnya pco2 turun (8*1.2) -->9.6 jadi (rerata Pco2 40-9.6-> 30.4

Simpang rata rata penurunan co2  adalah 10%
30.4*10%= 3.04
Berarti  27,26- 33.8
Hasil AGD diatas nilai penurunan co2 --> 29 masih dalam rentang.
Sehingga kesimpulan adalah asidosis metabolik

- Hukum 1 pasal b: Kenaikan HCO3  1, naik 0.7
Rentang 10% dari nilai


Contoh kasus
pH : 7.1
PCo2: 20
Hco3: 5
1. Langkah 1: secara sekilas pH normal adalah 7.35-7.45
Maka ini adalah suatu asidosis (7.1)
2. Langkah 2: Tentukan apakah ini adalah suatu asidosis respi or asidosis HCO3,
Pake hukum rome, respiratory opposite metabolic equal

Makna 1 :
Bila pCO2 naik maka pH harusnya turun( karena opposite--> berlawanan
Bila pCO2 turun maka PH harusnya naik ( lagi lagi krna opposite)

Makna 2:
Bila Hco3 naik maka PH naik ( krna equal, setara, aku naik  lo harus naik)
Bila Hco3 turun maka pH turun( lagi lagi karna kita equal aku turun lo harus turun)

Pertanyaan : bagaimana bila
Hco3 turun dan pCo2 naik --> siapakah pemilik pH yang turun tersebut jawabnya adalah pco2 karna menganut sistem siapa yang paling cepat dalam menjaga hemostasis asam basa dengan step kerja sbb:

1. Buffer darah dalam hal ini fosfat, sistem kerjanya cepat agar ph dijaga dalam range normal
2. Respirasi --> pengaturan terjadi dlam beberapa jam drngan retensi atau pengeluaran co2
3. Ginjal --> regulasi setelah beberapa hari ketika semua sistem sebelumnya gagal
So pahamkan mengapa bila menemukan kasus pH Turun lalu didapatkan pco2 tinggi, hco3 rendah, maka keduanya memang adalah pemilik pH rendah yang sah namun pco2 lah yang sesungguhnya sebagai fist hand, bukan second hand

- jadi langkah ke 2 sudah terjawab yakni  kondisi asidosis respiratorik

3. Langkah 3: tentukan kompensasi
Logis nya adalah bila asidosis respiratorik maka kompensasinya adalah alkalosis Metabolik( berarti metabolik equal, makananya alkalosis berrti hco3 harus naik)
Bila kompensasi sempurna maka pH akan mendekati normal atau normal

Bagaimana dengan case ini??

Pasien ini justru didapatkan HCO3 rendah
Berarti pasien ini adalah mix asidosis respiratorik dan asidosis metabolik


- hukum 3: Penurunan albumin  1 gr/dl menurunkan anion gap
Anion gap adalah Na-(HCo3+cl)
Normal 8-12
Bila meningkat maka ditambahkan diagnosis asidosis metabolik dengan anion gap.


Untuk sementara itu saja dulu
Mohon koreksi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Obat obat dalam ilmu penyakit dalam

  Fe : ferosfat effervescent Cytodrox Anegrelide Sandimun Hydroxiurea (cytodrox) Gleevec (imatinib) 1x3 tablet Tasigna Rebo z (utk itp) Jurn...